Kebijakan Privasi ini menjelaskan bagaimana PT XQUARE EDU NUSANTARA (“kami”) mengumpulkan, menggunakan, dan melindungi informasi pribadi Anda saat Anda menggunakan Discipulus. Dengan mendaftar, Anda menyetujui ketentuan-ketentuan di bawah ini.
1. Pengendali Data & KontakÂ
Pengendali Data (Data Controller): PT XQUARE EDU NUSANTARAÂ
Alamat: Jl Raya Boulevard Barat #J-15, Mall of Indonesia, Jakarta 14240Â
Email: support@discipulus.orgÂ
Kami bertanggungjawabpenuhataspemrosesan data pribadisesuaiUU PDP Indonesia.Â
2. Data yang Kami Kumpulkan
Kami dapat mengumpulkan data berikut:Â
Identitas: nama, email, nomor kontak, afiliasi organisasi/gereja.Â
Aktivitas: data kursus, event, forum, serta partisipasi diskusi.Â
Teknis: cookies, alamat IP, data perangkat, log aktivitas.Â
Transaksi: informasi pembayaran (tidak disimpan secara permanen).Â
3. Tujuan Pengolahan DataÂ
Data pribadi digunakan hanya untuk:Â
Memberikan layanan kursus, event, dan komunitas.Â
Mengelola komunikasi, notifikasi, dan pembaruan akun.Â
Menjaga keamanan, mencegah penyalahgunaan, dan memastikan kepatuhan hukum.Â
Analisis internal dan pengembangan platform (data teragregasi/anonymized).Â
4. PrinsipKomunikasi & PrivasiÂ
Â
Semuadiskusikursus, ruangkomunitas, dan forum adalahruangprivatanggota.Â